//MUSIK LATAR BLOG //MUSIK LATAR BLOG

Protokol VoIP

Ada beberapa protokol yang menjadi penunjang jaringan VoIP, antara lain :



H.323
Protokol yang dikeluarkan oleh Intenational Telecommunication Union (ITU) menyediakan sesi komunikasi audio-visual dalam berbagai paket jaringan. Protokol ini di implementasikan dalam aplikasi internet seperti Netmeeting yang aplikasinya sudah ada tertanam diwindows
MGCP (H.248)
MGCP (Media Gateway Control Protokol) yaitu protokol hasil penelitian Internet Engineering Task Force (IETF) dan ITU-T Study Group 16, definisi protokol ini dibuat berdasarkan ITU-I H.248
MIME
Multipurpose Internet Mail Extensions (MIME) merupakan sekumpulan standar yang mendefinisikan format pesan yang memungkinkan badan pesan dikirim selain format yang ditentukan US-SCII, standar pertama diprotokol ini adalah RFC 2405 yang mendekskripsikan header karakter non US-SCII.

RVP Over IP
Remote Voice Protokol, protokol ini dimiliki (proprientary) oleh MCK commonication. RVP Over IP digunakan utamanya di keluarga produk MCK untuk memperluas kemampuan layanan PBX local menggunakan WAN (Wide Area Network).
SDP
Session Discription Protokol (SDP), protokol ini berisi informasi nama dan tujuan sesi, waktu sesi, informasi media (didekskripsikan dalam karakter berformat UTF-8).
SIP
Session Initiation Protokol (SIP) merupakan prtokol yang banyak digunakan pada saat ini, SIP mengontrol implementasi sinyal pada VOIP menggunakan mode redirect. layanan yang digunakan SIP yaitu call forwading, caller line identification (CLI), basic automatic call distribution (ACD).

0 comments:

Post a Comment